{"id":10987,"date":"2019-09-02T07:23:55","date_gmt":"2019-09-02T00:23:55","guid":{"rendered":"http:\/\/teraju.id\/?p=10987"},"modified":"2019-09-02T07:23:55","modified_gmt":"2019-09-02T00:23:55","slug":"pelepasan-mahasiswa-kkl-kelompok-53-sekaligus-menyambut-1-muharam-bersama-masyarakat-kuala-dua","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/teraju.id\/community\/pelepasan-mahasiswa-kkl-kelompok-53-sekaligus-menyambut-1-muharam-bersama-masyarakat-kuala-dua-10987\/","title":{"rendered":"Pelepasan Mahasiswa KKL Kelompok 53 Sekaligus Menyambut 1 Muharam Bersama Masyarakat Kuala Dua"},"content":{"rendered":"
Oleh: Siti Walidah<\/p>\n
Kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) kelompok 53 yang beranggotakan 13 orang yang terdiri dari 4 orang laki-laki dan 9 orang perempuan di Desa Kuala Dua mengadakan acara pelepasan sekaigus menyambut tanggal 1 Muharam 1441 H bersama masyarakat.<\/p>\n
Kegiatan pelepasan KKL bersama masyarakat Desa Kuala Dua dilaksanakan pada hari Sabtu (31\/08\/19) dirumah Pak Sholihin selaku pamong sekaligus ketua RT 26.<\/p>\n
Dalam kegiatan yang dilaksanakan tersebut, masyarakat Kuala Dua terlihat antusias menghadiri kegiatan pelepasan sekaligus menyambut 1 Muharam bersama dengan mahasiswa KKL dari IAIN Pontianak.<\/p>\n
Kegiatan pelepasan Mahaiswa KKL Integratif di Desa Kuala Dua dihadiri oleh tokoh-tokoh msyarakat Desa Kuala Dua diantaranya Kepala Dusun Keramat 1, Ketua Pemuda Melayu Desa Kuala Dua, Ketua LPM Siratul jannah, para Ustadz, Ketua RT dan masyarakat Kuala Dua.<\/p>\n
Adapun rangkaian susunan acara dalam kegiatan tersebut adalah pembukaan, pembacaan surah yasin bersama, pembagian hadiah pemenang lomba TPA, sambutan ketua kelompok 53, sambutan dari pamong, sambutan dari pendamping KKL kelompok 53, sambutan dari ketua LPM Siratul Jannah, sambutan dari tokoh masyarakat Kuala Dua, sambutan dari kepala Dusun Keramat 1, penyerahan cindramata, dan yang terakhir pembacaan doa sekaligus penutup.<\/p>\n
Ketua kelompok KKL 53, Khairul Anam Alfath mewakili kawan-kawan kelompok menyampaikan ucapan terimakasih sekaligus permohonan maaf apabila selama berada di Desa Kuala Dua banyak melakukan kesalahan baik dari tingkah laku, tutur kata maupun perbuatan yang kurang berkenan di hati masyarakat mohon dimaafkan.
\nPak Sholihin selaku pamong mengatakan \u201csemoga kegiatan KKL di Desa Kuala Dua tidak berakhir sampai disini saja, namun akan ada kegiatan seperti ini pada tahun-tahun yang akan datang\u201d.<\/p>\n
Kemudian beliau juga menyampaikan pesan dan kesan kepada mahasiswa KKL IAIN Pontianak \u201cbelajar yang tajin, dan bawa nama baik IAIN Pontianak kedepannya, saya selaku pamong meminta maaf apabila selama berada disini banyak kekurangan-kekurangan baik dari segi fasilitas, ataupun ada yang kurang berkenan dihati anak-anak KKLdari segi tingkah laku, ucapan maupun perbuatan dari saya sendiri maupun dari masyarakat Desa Kuala Dua mohon dimaafkan dan ambil hal-hal yang positif selama berada disini\u201d.<\/p>\n
Kak Fathania selaku pendamping KKL kelompok 53 mengatakan \u201csaya selaku pendamping kelompok KKL 53 berterimakasih karena anak-anak kami diterima dengan baik di Desa Kuala Dua ini, sekaligus saya meminta maaf jika selama berada di Desa Kuala Dua anak-anak kami banyak melakukan kesalahan-kesalahan yang kurang berkenan dihati masyarakat yang ada di Desa Kuala Dua.<\/p>\n
Lalu pak, selama 40 hari mengabdi disini anak-anak kami menghasilkan sebuah buku yang berjudul \u201cSepenggal Kisah di Desa Kuala Dua\u201d. saya ucapakan terimakasih kepada bapak\/ibu yang telah bersedia menjadi narasumber dan memberikan informasi-informasi mengenai Desa Kuala Dua, saya juga meminta maaf apabila dalam kegiatan wawancara anak-anak kami ada kata-kata atau perbuatan yang tidak baik terhadap bapak\/ibu selaku narasumber.\u201d
\nKegiatan KKL di Desa Kuala Dua disambut baik oleh masyarakat dan masyarakat berharap kegiatan ini bisa terus berlanjut sampai seterusnya. Selanjutnya, penyerahan cindramata dari mahasisa KKL IAIN Pontianak kepada pamong, dan terakhir ditutup dengan pembacaan doa.<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"
Oleh: Siti Walidah Kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) kelompok 53 yang beranggotakan 13 orang yang terdiri dari 4 orang laki-laki dan 9 orang perempuan di Desa Kuala Dua mengadakan acara pelepasan sekaigus menyambut tanggal 1 Muharam 1441 H bersama masyarakat. Kegiatan pelepasan KKL bersama masyarakat Desa Kuala Dua dilaksanakan pada hari Sabtu (31\/08\/19) dirumah Pak […]<\/p>\n","protected":false},"author":2,"featured_media":10988,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[1972],"tags":[4338,4337,4200,4339],"adace-sponsor":[],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/10987"}],"collection":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/users\/2"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=10987"}],"version-history":[{"count":0,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/10987\/revisions"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media\/10988"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=10987"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=10987"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=10987"},{"taxonomy":"adace-sponsor","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/adace-sponsor?post=10987"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}