{"id":14249,"date":"2020-07-16T22:40:56","date_gmt":"2020-07-16T15:40:56","guid":{"rendered":"https:\/\/teraju.id\/?p=14249"},"modified":"2020-07-16T22:41:00","modified_gmt":"2020-07-16T15:41:00","slug":"webinar-sultan-hamid-ii-pengkhianat-atau-pahlawan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/teraju.id\/opini\/webinar-sultan-hamid-ii-pengkhianat-atau-pahlawan-14249\/","title":{"rendered":"Webinar: Sultan Hamid II Pengkhianat atau Pahlawan?"},"content":{"rendered":"\n

Oleh: Anshari Dimyati<\/p>\n\n\n\n

Sesudah viral pernyataan A.M. Hendropriyono yang menyebut bahwa Sultan Hamid II adalah seorang pengkhianat bangsa, dalam statementnya di video youtube channel \u201cAgama Akal TV\u201d, yang dipublikasikan pada 11 Juni 2020.<\/p>\n\n\n\n

Kemudian pada Minggu 21 Juni 2020, Pukul 15:30 – 17.00 WIB, Yayasan Sultan Hamid II bersama TOP Indonesia, KEP (Kampoeng English Poernama), Bina Antarbudaya Chapter Pontianak, IKAPI Kalbar, dan Media Online teraju.id, mengadakan Webinar (Virtual Meeting) yang bertajuk “Sultan Hamid II, Pengkhianat atau Pahlawan?” dengan menggunakan perangkat aplikasi ZOOM Meeting.<\/p>\n\n\n\n

\n