{"id":18003,"date":"2021-03-16T11:05:41","date_gmt":"2021-03-16T04:05:41","guid":{"rendered":"https:\/\/teraju.id\/?p=18003"},"modified":"2021-03-16T22:53:22","modified_gmt":"2021-03-16T15:53:22","slug":"kampung-wisata-wakaf-wakaf-produktif-musi-rawas-sumsel","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/teraju.id\/berita\/kampung-wisata-wakaf-wakaf-produktif-musi-rawas-sumsel-18003\/","title":{"rendered":"Kampung Wisata Wakaf, Wakaf Produktif Musi Rawas–Sumsel"},"content":{"rendered":"\n
Teraju News Network<\/strong> – Wakaf produktif sedang seksi di Indonesia. Banyak pengelola wakaf mencari di manakah pilot project yang baik sebagai inspirasi. Jawabannya Musi Rawas, Sumatera Selatan. <\/p>\n\n\n\n
Pada Launching Kampung Wakaf diadakan bazar yang diikuti oleh 14 Nadzir Kampung Wakaf, serta penanda tanganan Prasasti Kampung Wakaf oleh Kepala Kementerian Agama Provinsi Sumatera Selatan, Dr. Drs. H. Mukhlisuddin yang dipusatkan di Kantor Kementerian Agama Kabupaten Musi Rawas, 20\/11\/2020, sekaligus Penanaman Bibit Kelapa Hibrida pada Tanah Wakaf Desa Air Satan Kecamatan Muara Beliti Kabupaten Musi Rawas. <\/p>\n\n\n\n