{"id":18051,"date":"2021-03-19T22:23:23","date_gmt":"2021-03-19T15:23:23","guid":{"rendered":"https:\/\/teraju.id\/?p=18051"},"modified":"2021-03-19T22:23:25","modified_gmt":"2021-03-19T15:23:25","slug":"pengabdian-pada-masyarakat-ppm-fisip-untan-di-mempawah","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/teraju.id\/community\/pengabdian-pada-masyarakat-ppm-fisip-untan-di-mempawah-18051\/","title":{"rendered":"Pengabdian Pada Masyarakat (PPM) Fisip Untan di Mempawah"},"content":{"rendered":"\n
<\/p>\n\n\n\n
Jum’at pagi kami kelompok 1 Pengabdian Pada Masyarakat (PPM) mahasiswa Pasca Sarjana Fisip Untan kumpul dan doa bersama di halaman kampus, sebelum melanjutkan perjalanan menuju Kecamatan Jongkat Kabupaten Mempawah, lokasi pembukaan PPM.<\/p>\n\n\n\n
Hanya berkisar 40 menit perjalanan kami sudah sampai di halaman Kantor Camat Jongkat. Pukul 8.30 pembukaan PPM dimulai. Hadiri Wakil Bupati Mempawah, Camat Segedong, Camat Jo frngkat, Kepala Desa Jongkat, Kepala Desa Sungai Burung, Kapolsek Jongkat, Pembimbing PPM mahasiswa, dan kelompok mahasiswa PPM.<\/p>\n\n\n\n
Pembukaan dilaksanakan di halaman kecamatan Jongkat. Dosen pembimbing Dr. Sri Haryaningsih, M. Si mewakili Dekan Fisip Untan menyerahkan mahasiswa PPM kepada bupati, camat dan kepala desa.<\/p>\n\n\n\n
“Kami mengucapkan terima kasih mahasiswa kami telah diterima dengan tangan terbuka. Kami menyerahkan mahasiswa kami, yang selama 3 hari ke depan 19-21 Maret akan melaksanakan kegiatan PPM di Kabupaten Mempawah sebagai bentuk tri darma perguruan tinggi”, ucap Sri Haryaningsih.<\/p>\n\n\n\n
Dalam sambutannya wakil Bupati Mempawah Muhammad Pagi, SH. I, MM mengatakan bahwa pihak pemerintah Kabupaten Mempawah berharap agar kehadiran mahasiswa PPM akan memberikan dampak positif bagi warga sekitar desa Sungai Burung dan desa Jongkat.
Kegaiatan pembukaan ditutup dengan penyerahan tendon (tong cuci tangan) serta plakat kepada Wakil Bupati Mempawah, Camat serta kepala desa.<\/p>\n\n\n\n
Pagi menjelang siang, kelompok 1 melanjutkan perjalanan menuju desa Sungai Burung Kecamatan Segedong. Di balai desa Sungai Burung, kami mengkoordinasikan beberapa kegiatan fisik dan non fisik yang sudah kami rancang. Seperti pemasangan tendon di sekolah dan masjid, kegiatan sosialisasi dengan warga setempat serta kegiatan bersih-bersih lingkungan.<\/p>\n\n\n\n
Kepala desa Sungai Burung Dedy Suryadi, SH memberikan beberapa arahan teknis terkait kegiatan yang akan kami laksanakan. Apa saja yang harus dipersiapkan, siapa saja yang akan terlibat dalam kegiatan. (*)<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"
Jum’at pagi kami kelompok 1 Pengabdian Pada Masyarakat (PPM) mahasiswa Pasca Sarjana Fisip Untan kumpul dan doa bersama di halaman kampus, sebelum melanjutkan perjalanan menuju Kecamatan Jongkat Kabupaten Mempawah, lokasi pembukaan PPM. Hanya berkisar 40 menit perjalanan kami sudah sampai di halaman Kantor Camat Jongkat. Pukul 8.30 pembukaan PPM dimulai. Hadiri Wakil Bupati Mempawah, Camat […]<\/p>\n","protected":false},"author":13,"featured_media":18052,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[1972],"tags":[6973],"adace-sponsor":[],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/18051"}],"collection":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/users\/13"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=18051"}],"version-history":[{"count":0,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/18051\/revisions"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media\/18052"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=18051"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=18051"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=18051"},{"taxonomy":"adace-sponsor","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/adace-sponsor?post=18051"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}