{"id":2354,"date":"2016-10-16T18:24:53","date_gmt":"2016-10-16T11:24:53","guid":{"rendered":"http:\/\/teraju.id\/?p=2354"},"modified":"2016-10-16T18:24:53","modified_gmt":"2016-10-16T11:24:53","slug":"laka-lantas-jalur-sukadana","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/teraju.id\/berita\/laka-lantas-jalur-sukadana-2354\/","title":{"rendered":"Laka Lantas Jalur Sukadana"},"content":{"rendered":"
Teraju.id, Sukadana – Terjadi kecelakaan di jalan Nirwana Kecamatan Sukadana, kecelakaan tersebut melibatkan antara pengemudi motor vixion dan mobil inova di depan rumah dinas pejabat. Sekarang korban sudah dibawa kerumah sakit terdekat.<\/p>\n
Kronologis kejadian bermula ketika mobil kijang inova yang kemungkinan milik pejabat setempat ingin berbelok masuk kerumah dinasnya namun dari arah berlawanan mrlaju sepeda motor vixion yang tidak mampu menghindar dan tabrakan pun tak terhindarkan hingga membuat sepeda motor vixion terpental dan masuk ke got, korban yang mengendarai sepeda motor diketahui mengalami luka ringan dan langsung dibawa ke rumah sakit terdekat, beberapa warga yang menjadi saksi juga sudah melapor ke polsek untuk dapat dievakuasi motor tersebut.(Guntur)<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"
Teraju.id, Sukadana – Terjadi kecelakaan di jalan Nirwana Kecamatan Sukadana, kecelakaan tersebut melibatkan antara pengemudi motor vixion dan mobil inova di depan rumah dinas pejabat. Sekarang korban sudah dibawa kerumah sakit terdekat. Kronologis kejadian bermula ketika mobil kijang inova yang kemungkinan milik pejabat setempat ingin berbelok masuk kerumah dinasnya namun dari arah berlawanan mrlaju sepeda […]<\/p>\n","protected":false},"author":2,"featured_media":2355,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[2,3],"tags":[839,464,867],"adace-sponsor":[],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/2354"}],"collection":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/users\/2"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=2354"}],"version-history":[{"count":0,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/2354\/revisions"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media\/2355"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=2354"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=2354"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=2354"},{"taxonomy":"adace-sponsor","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/adace-sponsor?post=2354"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}