{"id":548,"date":"2016-08-19T09:06:50","date_gmt":"2016-08-19T09:06:50","guid":{"rendered":"https:\/\/teraju.id\/?p=548"},"modified":"2016-08-19T09:06:50","modified_gmt":"2016-08-19T09:06:50","slug":"siswadi-wakili-rt-se-parit-tokaya","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/teraju.id\/berita\/daerah\/siswadi-wakili-rt-se-parit-tokaya-548\/","title":{"rendered":"Siswadi Wakili RT Se-Parit Tokaya"},"content":{"rendered":"

teraju.id , Purnama<\/strong>— Dari sekian banyak RT di Kelurahan Parit Tokaya, yang lolos seleksi hanya RT 7 yang dipimpin oleh Siswadi. Demikian karena rapih, bersih, dan tertib administratif maupun inovatif.<\/p>\n

Untuk mewakili kelurahannya, yang pertama dari segi penilaian RT 7 dikarenakan keaktifan pembuatan laporan, tertib administrasi, surat-menyurat di buka secara rapi dan terurut seperti agenda surat masuk dan keluar beserta surat-suratnya. Yang kedua pembuatan buku induk, \u201cKemudian penilaian kemarin itu pertama dari tertib administrasi juga kelengkapan buku administrasi,\u201d jawab Siswadi, Ketua RT 7. Terus juga tidak kalah pentingnya yaitu kelengkapan jenis bukunya yang berjumlah sekitar kurang lebih 21.<\/p>\n

Turut membantu juga adalah program inovatif warga berupa Kampoeng English Poernama.\u00a0 \u201cSangat membantu sekali untuk lomba kemarin sampai menjadi juara 1 dan masih banyak lagi program-program yang membantu penilaian di perlombaan,\u201d jawab Siswadi.\u00a0 Karena point yang tertinggi yaitu inovasi dari RT-nya. Harapan dari Pak Siswadi yaitu Kampoeng English Poernama jadi icon di RT 7. Tahniah!<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"

teraju.id , Purnama— Dari sekian banyak RT di Kelurahan Parit Tokaya, yang lolos seleksi hanya RT 7 yang dipimpin oleh Siswadi. Demikian karena rapih, bersih, dan tertib administratif maupun inovatif. Untuk mewakili kelurahannya, yang pertama dari segi penilaian RT 7 dikarenakan keaktifan pembuatan laporan, tertib administrasi, surat-menyurat di buka secara rapi dan terurut seperti agenda […]<\/p>\n","protected":false},"author":2,"featured_media":549,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[3],"tags":[123,122],"adace-sponsor":[],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/548"}],"collection":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/users\/2"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=548"}],"version-history":[{"count":0,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/548\/revisions"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media\/549"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=548"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=548"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=548"},{"taxonomy":"adace-sponsor","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/adace-sponsor?post=548"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}