{"id":9217,"date":"2018-12-24T21:24:56","date_gmt":"2018-12-24T14:24:56","guid":{"rendered":"http:\/\/teraju.id\/?p=9217"},"modified":"2018-12-24T21:24:56","modified_gmt":"2018-12-24T14:24:56","slug":"kapolda-yakin-kemampuan-edi-bahasan-pimpin-kota-pontianak","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/teraju.id\/berita\/daerah\/kapolda-yakin-kemampuan-edi-bahasan-pimpin-kota-pontianak-9217\/","title":{"rendered":"Kapolda Yakin Kemampuan Edi-Bahasan Pimpin Kota Pontianak"},"content":{"rendered":"
teraju.id,<\/strong> Pontianak – Edi Rusdi Kamtono dan Bahasan sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pontianak periode 2018-2023. Keduanya dilantik oleh Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji, di Aula Balai Petitih Kantor Gubernur Kalbar, pada Minggu (23\/12\/2018).<\/p>\n Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Barat Inspektur Jenderal Polisi Drs Didi Haryono SH HM, hadir di sana. Orang nomor satu di Kepolisian Daerah Kalimantan Barat, berharap dengan dilantiknya Edi Rusdi Kamtono dan Bahasan, dapat memberikan perubahan baru untuk pembangunan di Kota Pontianak.<\/p>\n \u201cSelamat atas dilantik Pak Edi Rusdi Kamtono dan Bahasan,\u201d tutur Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Barat Inspektur Jenderal Polisi Drs Didi Haryono SH HM.<\/p>\n Mantan Kabid Humas Polda Kalbar itu berujar, tentunya pekerja rumah menanti untuk Wali Kota Pontidak dan wakil Wali Kota Pontianak. Namun begitu, Jenderal bintang dua optimis keduanya dapat menyelasaikan tugasnya dengan baik.<\/p>\n \u201cSaya percaya, mereka berdua ini mampu membangun kota ini lebih maju ya,\u201d Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Barat Inspektur Jenderal Polisi Drs Didi Haryono SH HM.<\/p>\n Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji, berkata “Melihat Kota Pontianak Sebagai ibu Kota Provinsi saya lebih mengacu pembangunan sarana dan infranstruktur, dan saya harapkan dengan adanya pembangunan itu kita juga harus tetap melihat dana dan anggaran untuk mengeluarkan nya harus sesuai prosedur,\u201d.<\/p>\n Sutarmidji, berharap dengan pemimpin baru Kota Pontianak ini jangan terlalu banyak pembahasan untuk membangun Kota Pontianak. \u201cMelainkan hasil apa yang dibuat untuk kota Pontianak,” kata Sutarmidji. \u201cMereka harus peduli dan siap bekerja 24 jam serta benar-benar memahami tugas fungsinya dan mampu berkoordinasi,\u201d ucapnya.<\/p>\n Wakil Wali Kota Pontianak, Bahasan, berjanji kampanye dan program ke depan sesuai dengan arahan Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji.<\/p>\n \u201cKita siap merealisasikannya. Sudah berkomitmen tahun pertama dan kedua fokus pada jalan dan drainase lingkungan. Pontianak dari segi infrastruktur terbilang cukup baik, jadi kami tinggal melanjutkan pembangunan infrastruktur hingga tuntas. Kita akan tingkatkan kompetensi para ASN di lingkungan Pemkot Pontianak,\u201d kata Wakil Wali Kota Pontianak, Bahssan. (r\/cucu)<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":" teraju.id, Pontianak – Edi Rusdi Kamtono dan Bahasan sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pontianak periode 2018-2023. Keduanya dilantik oleh Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji, di Aula Balai Petitih Kantor Gubernur Kalbar, pada Minggu (23\/12\/2018). Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Barat Inspektur Jenderal Polisi Drs Didi Haryono SH HM, hadir di sana. Orang nomor satu di […]<\/p>\n","protected":false},"author":2,"featured_media":9218,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[3,2],"tags":[3667,255,3668],"adace-sponsor":[],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/9217"}],"collection":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/users\/2"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=9217"}],"version-history":[{"count":0,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/9217\/revisions"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media\/9218"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=9217"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=9217"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=9217"},{"taxonomy":"adace-sponsor","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/adace-sponsor?post=9217"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}<\/p>\n
\nWali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono, menyatakan \u201cApa yang disampaikan beliau (Gubernur Kalbar) terkait masalah kebersihan, keamanan dan lainnya itu menjadi tugas saya bersama Pak Bahasan. Insya Allah, 100 hari ke depan bisa dilihat hasil kerja kami,\u201d.
\nWali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono yakin masyarakat juga semuanya tidak sabar untuk menikmati fasilitas infrastruktur yang representatif seperti duplikasi Jembatan Landak.<\/p>\n