{"id":9674,"date":"2019-02-27T22:06:54","date_gmt":"2019-02-27T15:06:54","guid":{"rendered":"http:\/\/teraju.id\/?p=9674"},"modified":"2019-02-27T22:06:54","modified_gmt":"2019-02-27T15:06:54","slug":"menteri-kebudayaan-brunei-akui-buku-dan-perpustakaan-masih-relevan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/teraju.id\/berita\/internasional\/menteri-kebudayaan-brunei-akui-buku-dan-perpustakaan-masih-relevan-9674\/","title":{"rendered":"Menteri Kebudayaan Brunei Akui Buku dan Perpustakaan Masih Relevan"},"content":{"rendered":"
teraju.id<\/strong>, Brunei – Menteri Kebudayaan, Belia dan Sukan Negara Brunei Darussalam Yang Berhormat Majer Jeneral (B) Dato Paduka Seri Haji Aminuddin Ihsan bin Pehin Orang Kaya Saiful Mulok Dato Seri Seri Paduka Haji Abidin menekankan bahwa buku dan perpustakaan masih relevan. Demikian disampaikannya saat membuka Pesta Buku Brunei dalam rangka ulang tahun Brunei Darul Salam ke-35, Rabu, 27\/2\/19.<\/p>\n Saat ini menurut Aminuddin semua bisa diakses dengan internet terkait buku elektronik, namun buku konvensional masih relevan. Untuk itu diperlukan rebranding demi memastikan fungsi perpustakaan berjalan.<\/p>\n “Strategi branding memastikan fungsi perpustaan masih relevan untuk menjaga budaya baca, mengambil pendekatan baru terkait perkembangan kekinian termasuk creatif art,” ungkapnya. Menteri Aminuddin menyampaikan terimakasih kepada agensi, usahanan, para belia dalam menguasai teknologi terkini dan menonjolkan semangat budaya membaca, terutama dalam budaya membaca golongan belia. Gelaran Pesta Buku Brunei 2019 dalam rangka hari kebangsaan Brunei yang ke-35 berlangsung di stadion tertutup kompleks sukan Negara Hassanal Bolkiah, Berakas. Acara dimulai pukul 08.30 waktu setempat. MC membuka dengan pantun dilanjutkan menyanyikan lagu kebangsaan Brunei.<\/p>\n Menteri Aminuddin yang didampingi oleh Kesultanan Oman sekaligus meluncurkan buku terbaru ditandai dengan penekanan tombol diikuti sebuah vedio tentang pesta buku. Peserta pembukaan juga dihibur dengan kesenian Timur Tengah.<\/p>\n Pesta Buku 2019 adalah gelaran ke-20 sejak diselenggarakan tahun 1996 yang lalu. Pesta buku Brunei sudah menjadi platform usaha membaca di kalangan masyarakat.<\/p>\n Dr. Sujatmiko Dubes Indonesia untuk Brunei juga sempat mengunjungi stand Indonesia yang didonimansi buku dari Kalbar. Penerbit Ikapi membawa buku-buku karya penulis Kalbar terbitan IAIN Press, STAIN Press, Club Menulis, Pustaka Rumah Alloy dan TOP Indonesia. (Dwi)<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":" teraju.id, Brunei – Menteri Kebudayaan, Belia dan Sukan Negara Brunei Darussalam Yang Berhormat Majer Jeneral (B) Dato Paduka Seri Haji Aminuddin Ihsan bin Pehin Orang Kaya Saiful Mulok Dato Seri Seri Paduka Haji Abidin menekankan bahwa buku dan perpustakaan masih relevan. Demikian disampaikannya saat membuka Pesta Buku Brunei dalam rangka ulang tahun Brunei Darul Salam […]<\/p>\n","protected":false},"author":2,"featured_media":9672,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[9,2],"tags":[3865,3864,3862],"adace-sponsor":[],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/9674"}],"collection":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/users\/2"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=9674"}],"version-history":[{"count":0,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/9674\/revisions"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media\/9672"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=9674"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=9674"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=9674"},{"taxonomy":"adace-sponsor","embeddable":true,"href":"https:\/\/teraju.id\/wp-json\/wp\/v2\/adace-sponsor?post=9674"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}
\n“Terimakasih kepada dewan budaya dan pustaka negara Brunei karena berhasil menyelenggarakan Pesta Buku Brunei 2019, tahniah kepada seluruh peserta dalam maupun luar negeri, tahniah kepada seluruh penulis,” imbuhnya.<\/p>\n