Badai Mathieu Hantam Florida

0 Min Read

Teraju.Id, Florida – Jika di Kota Pontianak cuaca sedang bersahabat, maka berbeda jauh dengan Florida, AS. Angin kencang menghantam gedung dan merusak jalan.
“Badai ini dahsyat. Kecepatan anginnya mencapai 190 kmh,” ungkap warga setempat Boobby kepada CRD KEP cum Teraju Christina Sallem via WA, Sabtu, 8/10/16.

Florida yang menghadap laut Atlantik juga dihempas ombak sehingga mematahkan badan jalan. Belum diketahui apakah badai Mathieu kali ini menelan jiwa.


Kontak

Jl. Purnama Agung 7 Komp. Pondok Agung Permata Y.37-38 Pontianak
E-mail: [email protected]
WA/TELP:
- Redaksi | 0812 5710 225
- Kerjasama dan Iklan | 0858 2002 9918
Share This Article
Hobi menulis tumbuh amat subur ketika masuk Universitas Tanjungpura. Sejak 1992-1999 terlibat aktif di pers kampus. Di masa ini pula sempat mengenyam amanah sebagai Ketua Lembaga Pers Mahasiswa Islam (Lapmi) HMI Cabang Pontianak, Wapimred Tabloid Mahasiswa Mimbar Untan dan Presidium Wilayah Kalimantan PPMI (Perhimpunan Pers Mahasiswa Indonesia). Karir di bidang jurnalistik dimulai di Radio Volare (1997-2001), Harian Equator (1999-2006), Harian Borneo Tribune dan hingga sekarang di teraju.id.