Pawai Literasi Warnai Ayani

1 Min Read

teraju. id, Pontianak – Balai Bahasa Kalbar yang beralamat di Jalan Ahmad Yani, berdampingan dengan Museum Negeri Pontianak pada Minggu, 5/11/17 menggelar Pawai Literasi. Pawai ini sebagai puncak peringatan bulan bahasa.
Jenis kegiatan selain pawai yang melibatkan penulis, penerbit, pegiat literasi, juga stakeholder, ada pembacaan puisi, launching buku, bedah buku, pembagian buku gratis hingga pembagian lawang alias door prize.
Acara dimulai pukul 06.00-10.00. Demikian disampaikan Kepala Balai Bahasa Kalbar, Aminulatif.


Kontak

Jl. Purnama Agung 7 Komp. Pondok Agung Permata Y.37-38 Pontianak
E-mail: [email protected]
WA/TELP:
- Redaksi | 0812 5710 225
- Kerjasama dan Iklan | 0858 2002 9918
Share This Article
Hobi menulis tumbuh amat subur ketika masuk Universitas Tanjungpura. Sejak 1992-1999 terlibat aktif di pers kampus. Di masa ini pula sempat mengenyam amanah sebagai Ketua Lembaga Pers Mahasiswa Islam (Lapmi) HMI Cabang Pontianak, Wapimred Tabloid Mahasiswa Mimbar Untan dan Presidium Wilayah Kalimantan PPMI (Perhimpunan Pers Mahasiswa Indonesia). Karir di bidang jurnalistik dimulai di Radio Volare (1997-2001), Harian Equator (1999-2006), Harian Borneo Tribune dan hingga sekarang di teraju.id.