Rp 300 Miliar Untan untuk Empat Gedung Terpadu

1 Min Read

Teraju.Id, BLKI – Dari mana dana hibah Rp 300 miliar diperoleh Universitas Tanjungpura? Dari Islamic Development World Bank. Untuk apa saja dana sebesar itu? Hal ini dijawab Rektor Untan, Prof Dr H Thamrin Usman, DEA secara detail.

“Pertama akan dibangun gedung kuliah terpadu empat lantai, gedung laboratorium terpadu empat lantai, gedung perpustakaan modern tiga lantai, gedung serbaguna untuk mahasiswa dan untuk umum tiga lantai, taman-taman dan perbaikan lingkungan, serta renovasi Gedung Rektorat, BAUK dan BAAK”. (Difa)


Kontak

Jl. Purnama Agung 7 Komp. Pondok Agung Permata Y.37-38 Pontianak
E-mail: [email protected]
WA/TELP:
- Redaksi | 0812 5710 225
- Kerjasama dan Iklan | 0858 2002 9918
Share This Article