in

Punggawa Houston Rocket Russell Wesbrook dinyatakan Positif Virus Covid-19

WhatsApp Image 2020 07 14 at 08.21.14
Photo By: Laman News9.com

Oleh :Hibatul Azizi

Photo By: Laman News9.com
Pontianak,Teraju.id – Sebagian atau semua dari penggemar Houston Rocket harus tegar menerima kabar yang cukup duka mengenai tim yang didukungnya. Bukan tanpa alasan, salah satu punggawa hebat yang berposisi sebagai “Point Guard” di Houston Rocket yang kita kenal dengan sebutan “Brodie” yakni Russell Westbrook.Tepat pada hari Senin, 13 Juli 2020, iam mengeluarkan Statement di Media Sosialnya yang menyatakan bahwa ia Positif Covid-19. Hal ini ia dapatkan sebelum ia beserta Houston Rocket Berangkat ke Orlando. “Hasil tes sebelum saya berangkat ke Orlando menyatakan bahwa saya positif virus korona. Saya kini dalam kondisi baik, dalam karantina, dan menanti untuk bergabung dengan tim saya di Orlando begitu saya dinyatakan boleh berpergian. Terima kasih atas semua doa baik dan dukungan kalian semua. Tolong jangan menganggap remeh virus ini. Jaga kesehatan. Jangan lupa pakai masker! #whynot”, tulisnya.

WhatsApp Image 2020 07 14 at 08.22.28
Photo By: Laman News9.com

Setelah masa karantina pribadinya selesai, Russell Westbrook harus menjalani dua tes virus Covid-19 lainnya.Dari Hasil Tes Tersebut, keduanya harus menyatakan negatif agar dirinya dapat menyusul Bersama Houston Rockets di Orlando.

Setelah ia diperbolehkan untuk menyusul rekan setimnya dan tiba di Orlando, Ia harus menjalani kembali karantina selama dua hari.Hal Ini merupakan protokol standar yang sudah diterapkan kepada pemain-pemain yang sudah datang. Ia juga kembali akan mendapatkan tes di sana. Jika hasilnya kembali negatif, Russell Westbrook baru diizinkan bergabung dengan latihan tim dan menjalani seluruh rangkaian Pertandingan NBA Bersama timnya.

Written by Hibatul Azizi

WhatsApp Image 2020 07 14 at 06.11.23

Babe Ridwan Saidi Tuntut Penuding Sultan Hamid Pengkhianat untuk Minta Maaf–Massa Berteriak Setujuuuuuu!

WhatsApp Image 2020 07 09 at 07.35.58

How Important Sultan Hamid II to become A National Hero?